Metode Analisa Trading Forex :
- >Trading
Harian, Menggunakan analisa tren : Bulanan, mingguan, 4 jam, 1 jam, 30 menit.
-> Scalping,
menggunakan analisa : 15 menit, 5 menit, 1 menit ( acuan tetap sesuai arah
treen dengan berdasar pada analisa, Trading harian.
Trading
scalping harus disiplin dalam menerapkan penggunaan waktu time yg dipilih 5 -
15 menit (pasang time waktu mundur candle),
-> Trading
1 Candle , acuan pada candle 4 jam, dengan tetap mengikuti arah treen trading harian.
-> Trading
( Transaksi ketika candle memotong garis MA yg digunakan,
disesuaikan pedoman waktu 1 bulan, mingguan, 4 jam, 30
menit= untuk trading harian) + ( waktu, 15 menit, 5 menit, 1 menit, untuk
trading scalping).
Sebelum transaksi dimulai hal yg harus
dipersiapkan:
1. A-> memasang garis
vertical perkiraan tinggi rendahnya transaksi, untuk memperkirakan waktu
trading, sesuai waktu broker masing2 yg disesuaikan dengan pair mata uang yg
ditransaksikan.
B.->
memasang garis horizontal 1 -> 3 Hari sebelumnya untuk menentukan garis support dan resisten pada hari: H (berlaku dalam 1 hari)
2. Melakukan analisa teknikal tren, yg dimulai dari
melihat tren bulanan, harian di ; mingguan, 4 jam, kemudian 30 menit'
3. Menyesuaikan dengan indikator teknikal yg sudah
teruji untuk digunakan.
4. Melakukan analisa pundamental yg di cari dari sumber
berita.
{Oleh ; Mr. Yasa Tangkas}
Menggunakan Garis Trend Dalam Trading (1)
Garis trend atau trend line sangat sering digunakan dalam analisa pergerakan harga pasar. Kegunaan garis trend adalah untuk mengetahui titik-titik support pada keadaan uptrend atau titik-titik resistance pada keadaan downtrend. Artikel ini mengulas tentang bagaimana membuat garis trend dan menggunakannya dalam trading.Pengertian garis trend
Garis trend adalah garis lurus yang menghubungkan titik-titik lembah (bottom) yang naik secara berurutan pada keadaan uptrend, atau titik-titik puncak (top) yang turun secara berurutan pada keadaan downtrend. Untuk membuat garis trend paling sedikit harus ada dua titik harga untuk dihubungkan. Sifat utama sebuah garis trend adalah:
1. Semakin banyak titik-titik harga yang dihubungkan maka akan semakin valid garis trend tersebut, dan semakin kuat menahan titik-titik support atau resistance pada pengujian berikutnya.
2. Semakin valid sebuah garis trend maka akan semakin diperhatikan dan ditaati oleh para pelaku pasar.
3. Semakin curam sebuah garis trend menggambarkan kondisi pasar yang semakin bullish (bila curam kearah atas) atau semakin bearish (bila curam kearah bawah).
Berikut illustrasi garis trend pada pergerakan harga uptrend dan downtrend yang menghubungkan tiga titik-titik support dan resistance:
Untuk membuat garis uptrend, hubungkan minimal dua titik harga lembah yang saling berdekatan. Untuk garis downtrend hubungkan minimal dua titik harga puncak yang saling berdekatan. Kemudian tarik garis sepanjang mungkin untuk mengetahui titik-titik support (pada uptrend) atau titik-titik resistance (pada downtrend) di waktu yang akan datang. Berikut contoh garis uptrend yang ditarik pada EUR/USD daily dan garis downtrend pada GBP/USD daily:
Akurasi garis trend dan periode waktu trading
Untuk melihat trend jangka panjang, garis trend ditarik pada time frame (periode waktu trading) tinggi, biasanya daily atau weekly. Untuk jangka menengah pada time frame 4-hour atau daily, dan untuk jangka pendek pada time frame 1-hour kebawah. Trader jangka panjang dan menengah (swing trader) sering mengacu pada time frame daily, sedang trader jangka pendek mengacu pada time frame 5-minutes hingga 1-hour.
Karena faktor noise atau kesalahan sinyal yang terjadi pada time frame rendah, maka akurasi garis trend yang ditarik pada time frame rendah atau sangat rendah (misalnya 1-minute) akan rendah. Akurasi dalam hal ini artinya validitas. Dalam hal garis trend berarti kemungkinan garis trend tersebut valid, dan bisa ditaati pasar di waktu yang akan datang. Garis trend pada time frame 5-minute yang ditarik hari ini belum tentu valid untuk dua atau tiga hari kemudian. Berikut contoh garis trend yang ditarik dari time frame EUR/USD 5-minutes:
(Bersambung)
Tautan:
Menggunakan Garis Trend Dalam Trading (2)
Menggunakan Garis Trend Dalam Trading (3)
*Salam Profit Selalu*
Trading
Adalah sebuah Bisnis Seni, Saya Ibaratkan Sebuah Seni Tari, Ketika Anda Siap Mengikuti Tarian Pergerakan Market, Anda Akan Menemukan Apa Yang Anda Inginkan, Namun Ketika Anda Mencoba Melawan Tarian Market, Dapat Mengakibatkan Seluruh Persendian Anda Menjadi Ngilu....
So.. Kenalilah Diri Anda Sebelum Anda Mengenal Market, Sudah Siapkah Anda Menari Bersama Market?.
So.. Kenalilah Diri Anda Sebelum Anda Mengenal Market, Sudah Siapkah Anda Menari Bersama Market?.
Komunitas Trader Muda Bali
Belajar Trading Forex Mudah &
Praktis, Konsisten Profit minimal 1% / Hari,
Original Tips Sukses Maksimal (GBPUSD)
Oleh ; Mr. Yasa Tangkas, Khusus Area Bali,
Call: 0361-7957785
Temukan Tentang Saya di Mesin Pencari Google, Klik ; DisiniOriginal Tips Sukses Maksimal (GBPUSD)
Oleh ; Mr. Yasa Tangkas, Khusus Area Bali,
Call: 0361-7957785
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Komentar
Posting Komentar